Metode Private Learning dalam Pembelajaran Calistung Sebagai Upaya Pemberantasan Buta Aksara dan Meningkatkan Literasi dan Numerasi Untuk Anak Sekolah Dasar
DOI:
https://doi.org/10.58706/dedikasi.v2n1.p7-15Keywords:
Pemberantasan Buta Aksara, Calistung, Pembelajaran Privat, Sekolah dasarAbstract
Desa Karas terletak di Kecamatan Karas Kabupaten Magetan Jawa Timur. Tiga sekolah dasar yang menjadi pilar pendidikan di kecamatan Karas untuk menempuh pendidikan dasar yaitu di SDN Karas 1, SDN Karas 2, dan SDN Karas 3. Terbatasnya jumlah guru sebagai fasilitator dalam proses kegiatan belajar mengajar mengakibatkan kurangnya kemampuan peserta didik dalam membaca, menulis, dan berhitung (calistung) di sekolah-sekolah tersebut. Salah satu upaya yang dilakukan adalah dengan melaksanakan program kerja Pemberantasan Buta Aksara atau Calistung. Calistung adalah suatu program yang diadakan oleh mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Tematik (KKN-Tematik) sebagai bentuk kontribusi dalam membantu guru untuk meningkatkan kemampuan, pemahaman, serta semangat belajar peserta didik dalam kegiatan membaca, menulis, berhitung. Metode yang digunakan yaitu Penelitian Tindakan Kelas (PTK) melalui metode pembelajaran calistung dengan private learning yang dikategorikan berdasarkan kemampuan, sampel dari penelitian ini sendiri merupakan siswa sekolah dasar kelas 1 hingga kelas 6 selingkung Desa Karas. Hasil yang di dapat yaitu kegiatan pemberantasan buta aksara atau calistung dengan metode private learning ini efektif dalam meningkatkan kemampuan membaca, menulis dan berhitung. Hal tersebut selaras dengan didukung pernyataan langsung oleh beberapa wali kelas yang mengatakan bahwa mereka sangat terbantu dengan adanya program pemberantasan buta aksara atau calistung.
References
Adriana, A., Khalik, M. F., & Hastati, S. (2023). Upaya guru dalam mengatasi kesulitan belajar membaca, menulis, dan berhitung pada siswa kelas III SDN 224 Inpres Lekoboddong. Jurnal Mirai Management, 8(3), 329–336. DOI: https://doi.org/10.37531/mirai.v8i3.5700
Ansya, Y. A., & Mailani, E. (2024). Peningkatan kemampuan literasi numerasi siswa sekolah dasar melalui program Kampus Mengajar 7. Fondatia: Jurnal Pendidikan Dasar, 8(4), 772–789. DOI: https://doi.org/10.36088/fondatia.v8i4.5449
Asmonah, S. (2019). Meningkatkan Kemampuan Membaca Permulaan Menggunakan Model Direct Instruction Berbantuan Media Kartu Kata Bergambar. Jurnal Pendidikan Anak, 8(1), 29-37. DOI: http://dx.doi.org/10.21831/jpa.v8i1.26682.
Asriati, N. A., Hasanah, I., Fauzy, R., & Solihin, S. (2021). Peran mahasiswa KKN dalam bidang pendidikan di tengah pandemi Covid-19: Sebuah studi kasus terhadap warga masyarakat Desa Tenjolaya, Kecamatan Pasir Jambu, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Indonesia. Proceedings UIN Sunan Gunung Djati Bandung, I(XII), 141-155. https://proceedings.uinsgd.ac.id/index.php/Proceedings
Creswell, J.W. (2005). Educational Research, Planning, Conducting and Evaluating Quantitative and Qualitative Research. New Jersey: Prentice Hall.
Dantes, Nyoman, dan Ni Nyoman Lisna Handayani. 2021. Peningkatan literasi sekolah dan literasi numerasi melalui model blanded learning pada siswa kelas v sd kota singaraja. Widyalaya: Jurnal Ilmu Pendidikan 1(3):269–83. https://jurnal.ekadanta.org/index.php/Widyalaya/issue/view/9
Dewi, W. M., Budiman, M. F., Al-Farobby, R., & Aludin. (2022). Penerapan bimbingan calistung dalam meningkatkan minat baca pada siswa SDN 02 Barutunggul Desa Alamendah. Proceedings UIN Sunan Gunung Djati Bandung, 4(5), 363–371. https://proceedings.uinsgd.ac.id/index.php/proceedings/issue/view/112
Elisabeth, P., Maria, D.N., & Maria, P.W. (2021). Analisis Faktor-faktor kesulitan membaca menulis berhitung siswa Kelas 1 SDI Bobawa Kecamatan Golewa Selatan Kabupaten Ngada Tahun 2020. Jurnal Citra Pendidikan, 1(2), 265-276. DOI: https://doi.org/10.38048/jcp.v1i2.246.
Gani, R. H. A., Supratmi, N., Ernawati, T., & Wijaya, H. (2024). Mengembangkan bakat menulis siswa, meningkatkan keterampilan menulis cerpen, serta menumbuhkan minat baca dan tulis. Lamahu: Jurnal Pengabdian Masyarakat Terintegrasi, 3(2), 106-119. DOI: https://doi.org/10.37905/ljpmt.v3i2.24904
Istrani & Pulungan, I. (2019). Ensiklopedia Pendidikan. Medan: Media Persada.
Kamza, Muhjam, Husaini Ibrahim, dan Ayu Indah Lestari. 2021. Pengaruh Metode Pembelajaran Diskusi dengan Tipe Buzz Group Terhadap Keaktifan Belajar Siswa pada Mata Pelajaran IPS. Jurnal Basicedu 5(5):4120–26. DOI: https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i5.1347
Kartika, R. (2018). Pengaruh Metode Image Streaming Terhadap Kemampuan Menulis Cerpen di Kelas XI SMA IT Indah Medan. BAHASTRA Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 2(2), 251-255. DOI: https://doi.org/10.30743/bahastra.v2i2.1731.
Khaironi, M. (2018). Perkembangan Anak Usia Dini. Jurnal Golden Age, 2(1), 1-12. Retrieved from: https://e-journal.hamzanwadi.ac.id/index.php/jga/article/view/739.
Kuntoro, B.T., & Fajrie, N. (2023). Pengembangan Instrumen Penilaian Sikap Sosial Menggunakan Skala Likert untuk Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Tunas Bangsa, 10(1), 1-10. DOI: https://doi.org/10.46244/tunasbangsa.v10i1.2047.
Kusumawardani, D. R., Wardono, & Kartono. (2018). Pentingnya penalaran matematika dalam meningkatkan kemampuan literasi matematika. PRISMA: Prosiding Seminar Nasional Matematika. 1, 588-595 https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/prisma/
Putro, A. H., & Sa’diyah, H.(2022). Peningkatan literasi siswa melalui program les privat calistung dan pohon literasi di sekolah dasar. Pedagogi: Jurnal Ilmu Pendidikan, 22(2), 72-79. DOI: https://doi.org/10.24036/pedagogi.v22i2.1396
Ramadhani, A., Ananda, R., & Surya, Y.F. (2023). Penerapan Metode Snowball Throwing Berbantuan Media Papan Pengurangan untuk Meningkatkan Kemampuan Berhitung Siswa Kelas II Madrasah Ibtidaiyah. AlMadrasah: Jurnal Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah, 7(1), 84.-93 DOI: http://dx.doi.org/10.35931/am.v7i1.1465.
Ratnasari, I.W. (2017). Hubungan Minat Belajar Terhadap Prestasi Belajar Matematika. Psikoborneo: Jurnal Ilmiah Psikologi, 5(2), 289–293. DOI: https://doi.org/10.30872/psikoborneo.v5i 2.4377.
Salim, S. (2020). Media Medan Perkalian dan Pembagian Bilangan Bulat. Idealmathedu: Indonesian Digital Journal of Mathematics and Education, 7(2), 107-115.
Slameto. (2010). Belajar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhi. Jakarta: Rineka Cipta.
Suyanto, S., & Kartolo, R. (2023). Peningkatan Keterampilan Menulis Cerpen Siswa SMP Negeri 3 Perbaungan Melalui Penerapan Teknik Transformasi Lagu. Bahastra: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 7(2), 63-70. DOI: https://doi.org/10.30743/bahastra.v7i2.6820.
Yuni, R., & Megan A.H. (2021). Meningkatkan Minat Belajar Siswa SD Melalui Program Rumah Batutulis. Jurnal Pendidikan Pada Masyarakat, 2(2), 145-150. DOI: https://doi.org/10.30997/ejpm.v2i2.4343.
Downloads
Additional Files
Published
How to Cite
Issue
Section
Categories
License
Copyright (c) 2024 Munzilatur Rohmah, Vania Zulfiani, Ummu Salamah, Fionna Ayu S, Andhega Wijaya

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.





